Infoginekologi.web.id sebagai penyedia pengetahuan dan artikel informasi kesehatan wanita online seperti penyebab, pencegahan dan cara mengatasi

Makanan Yang Mengandung dan Penyebab Kolesterol

Makanan yang mengandung dan penyebab kolesterol ataupun lemak tentu dapat berbahaya bagi Tubuh dan ini bisa menyebabkan hipertensi dan timbunan lemak pada tubuh.

Makanan Yang Mengandung dan Penyebab Kolesterol

Kelebihan kolesterol, adalah salah satu masalah yang hingga saat ini sangat mudah ditemui disekitar kita. Kelebihan kolesterol tentunya dapat memicu timbulnya berbagai penyakit berbahaya. Padahal, hampir semua makanan dengan citarasa nikmat kali ini banyak mengandung kolesterol tinggi. Inilah yang menjadi kesulitan masyarakat untuk mengurangi konsumsi makanan berkolesterol. Apa saja makanan yang mengandung kolesterol dan dapat memicu timbulnya penyakit berbahaya lain? 

Berikut adalah ulasan lengkap makanan yang mengandung dan penyebab kolestrol:


1. Telur asin

Penyebab Kolesterol, Telur Asin

Telur asin merupakan makanan yang mengandung kolesterol tinggi dan dapat membuat anda kelebihan kolesterol jika terlalu banyak mengkonsumsinya. Biasanya, kolesterol akan mudah mengancam orang dewasa diatas 45 tahun dan membuatnya merasa nyeri diseluruh tubuh ketika kolesterolnya sedang naik.

2. Daging Sapi

Penyebab Kolesterol, Daging Sapi

Makanan yang mengandung kolesterol tinggi, penyebab lainnya adalah daging sapi. Berdasarkan daftar buka menu makananan yang diterbitkan depkes RI, menyatakan bahwa makan dengan masakan daging sapi bisa menyebabkan kolestrol berlebih, darah tinggi dan bahkan hipertensi. Dibandingkan dengan daging kambing, maka daging kambing yang bisa dihidangkan dan cocok dijadikan santap pangan. Mengapa? Karena dari beberapa penelitian juga mengemukakan salah satunya dari Prof. Boedi Darmojo dari Univesitas Diponegoro, Semarang mengemukakan juga bahwa daging kambing tidaklah mengundang kolestrol dan daging kambing juga rendah lemak dibandingkan daging sapi. Jadi, daging sapi tergolong makanan dengan kolesterol tinggi.

3. Bebek

Penyebab Kolesterol, Daging Bebek

Selain kedua makanan diatas, bebek juga merupakan unggas yang banyak mengandung kolesterol. Apalagi jika pengolahannya digoreng, maka kolesterol yang dihasilkannya akan semakin banyak dan tidak baik dikonsumsi terlalu banyak. Jika anda sudah divonis dokter memiliki penyakit kelebihan kolesterol, sebaiknya menghindari bebek dan memilih makan sayuran agar tubuh anda tetap sehat.

4. Kikil

Penyebab Kolesterol, Daging Kikil

Kikil sapi maupun kambing mengandung kolesterol tinggi yang tidak baik bagi kesehatan. bagi anda yang sudah memasuki usia lebih dari 45 tahun, hindarilah memakan kikil karena dapat menaikkan kadar kolesterol didalam tubuh anda.

5. Santan

Penyebab Kolesterol, Santan

Selain beberapa makanan diatas, santan juga merupakan bahan makanan yang banyak mengandung kolesterol. Kandungan kolesterol didalam santan cukup tinggi sehingga akan membuat kolesterol anda naik seketika. Jika anda merupakan penggemar makanan berbahan santan, sebaiknya anda mulai belajar menguranginya sedikit demi sedikit demi kesehatan anda.

6. Udang

Penyebab Kolesterol, Udang

Udang merupakan makanan laut yang juga mengandung kolesterol tinggi. Mengkonsumsi udang dalam jumlah besar akan membuat kolesterol dalam tubuh anda menjadi meningkat bahkan melebihi batas normalnya. Selain udang, makanan lain seperti cumi-cumi dan kepiting juga mengandung kolesterol yang tinggi.

Apa akibatnya jika anda mengabaikan pantangan dengan tetap memakan makanan berkolesterol tinggi? Yang pasti, anda akan terjangkit penyakit yang lebih serius. Contohnya adalah stroke. Stroke ternyata juga diakibatkan oleh kelebihan kolesterol yang kemudian mengganggu fungsi sendi. Selain stroke, penyakit lain yang dapat mengancam kesehatan anda adalah penyakit jantung. Tentu penyakit-penyakit tersebut merupakan penyakit mematikan yang dapat mengancam jiwa anda. Untuk mencegahnya, sebaiknya anda banyak mengkonsumsi buah dan sayur serta memperbanyak aktivitas olahraga. Demikian ulasan singkat tentang bahaya kelebihan makanan berkolesterol serta cara mencegahnya. Semoga bermanfaat informasi makanan yang mengandung dan penyebab kolesterol.

Jika Anda sudah mengetahui makanan apa saja yang mengandung kolesterol berlebih dan jika masih juga merasa bingung dan bertanya makanan apa saja yang dapat mengurangi kolesterol, maka berikut dibawah ini video yang lebih jelas memaparkannya makanan yang tergantung didalamnya.


Sumber Youtube.com: Gian Trends

Makanan Yang Mengandung dan Penyebab Kolesterol Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown