Infoginekologi.web.id sebagai penyedia pengetahuan dan artikel informasi kesehatan wanita online seperti penyebab, pencegahan dan cara mengatasi

20 Penyakit Yang Disebabkan Oleh Virus

Penyakit yang disebabkan oleh virus tentu harus diperhatikan mulai sejak dini karena beberapa penyakit dari virus tentu sangatlah berbahaya pada kesehatan tubuh. Virus dapat mengancam bagi semua jenis kelamin pria maupun wanita. Apa saja penyakit yang disebabkan oleh virus? Untuk mengetahui informasi. Mari kita cari tau dibawah ini.


Penyakit Yang Disebabkan Oleh Virus


Kesehatan adalah salah satu hal yang utama bagi manusia. Namun, muncul virus - virus yang menyebabkan penyakit bagi manusia. Penyakit yang disebabkan oleh virus ada yang berbahaya dan ada yang tidak berbahaya. Seiring dengan berjalannya waktu teknologi dalam menghomati kesehatan manusia berkembang dan mulai di temukan obat - obatan untuk menyembuhkan penyakit tetapi virus pun juga ikut berkembang menjadi virus berbahaya yang mewabahi dan membawa bencana bagi manusia karena tidak dapat di sembuhkan atau belum ada obat yang bisa mengobati penyakit tersebut. Tentu saja hal itu menjadi ketakutan tersendiri bagi manusia apalagi mengingat virus yang berukuran sangat kecil dan kasat mata yang hanya bisa di lihat dengan menggunakan mikroskop khusus. 

20 Penyakit yang disebabkan oleh virus berbahaya


Berikut ini penyakit yang disebabkan oleh virus yang berbahaya bagi manusia yang perlu anda ketahui.

1. Kanker

Penyakit yang satu ini disebut juga sebagai tumor ganas. Penyakit ini disebabkan oleh virus onkogen yang menggerogoti sel - sel pada tubuh manusia. Yang berakibiat pada pembelahan secara tak terkendali dan terus - menerus pada sel tersebut sehingga menimbulkan benjolan yang lama - kelamaan membesar seperti tumor. Belum diketahui obat dari penyakit kanker ini. Namun sangat amat di sarankan bagi si penderita agar segera memeriksakan diri ke dokter agar mendapatkan penanganan yang tepat dan dapat mengikuti terapi - terapi yang dapat memperlambat pertumbuhan sel kanker seperti kemotherapy.

2. Bronchiolitis

Penyakit ini adalah kondisi medis dimana bagian-bagian yang lebih kecil dari paru-paru disebut bronchioles yang teriritasi. Hal ini membuat sangat sulit untuk bergerak masuk keluar udara dari paru-paru. Banyak hal yang menyebabkan bronkiolitis. Yang paling umum adalah virus RSV. Penyakit Bronchiolitis tidaklah sama dengan Bronchitis juga obat yang digunakan untuk mengobati bronkitis tentu tidak mungkin sama dengan yang digunakan dalam mengobati Bronchiolitis. Penyakit ini lebih sering terjadi pada anak-anak.

3. Demam ebola

Penyakit yang satu ini disebabkan oleh virus ebola. Penyakit yang disebabkan oleh virus ini sangatlah mengerikan karena memiliki dampak dan gejala yaitu pendarahan pada seluruh tubuh. Gejala lain dari penyakit ini adalah demam tinggi, muntaber, nyeri pada kepala, otot dan dada. Belum ditemukan obat untuk penyakit yang satu ini, menurut para ahli kemungkinan sembuh dari penyakit ini adalah 0%.

4. HIV/AIDS

Acquired Immunodeficiency Syndrome (AIDS) yang merupakan sindrom yang disebabkan oleh virus yang disebut HIV. 

Penyakit yang satu ini disebabkan oleh virus human immuno-deficiency virus (HIV). Penyakit ini disebarkan melalui kontak cairan secara langsung seperti wanita penderita penyakit HIV/AIDS yang sedang mengandung sudah dipastikan sang janin pasti terkena HIV/AIDS juga, penggunaan jarum suntik yang sama dengan penderita HIV/AIDS, dan melakukan aktivitas seksual dengan penderita HIV/AIDS. Penyakit ini menyerang kekebalan tubuh manusia atau imun sehingga manusia yang menderita penyakit ini pasti fisiknya lama kelamaan akan melemah secara drastis. Untuk mengetahui penyakit ini anda dapat memeriksakan diri ke dokter dan menjalani serangkaian tes serta apabila positif terjangkit penyakit ini anda dapa melakukan pengobatan medis yang tepat.

5. Kutil

Penyakit kutil adalah pertumbuhan yang ada pada kulit. Penyakit ini meyerupai lecet padat. Biasanya bila dilakukan tekanan pada kutil maka dapat menyebabkan rasa sakit. Kutil adalah penyebab dari virus HPV. Ada banyak jenis virus HPV salah satunya kutil. Dalam kebanyakan kasus, kutil tidak berbahaya, tetapi dapat menyebabkan rasa sakit. Secara umum, kutil hadir karena adanya kontak dengan jaringan yang terinfeksi serta dapat menularkan atau menyebarkan infeksi.

Seseorang didiagnosa menderita AIDS, ketika ia mendapat jenis penyakit tertentu dengan cara sakit tertentu karena HIV. Setelah HIV seseorang berkembang menjadi atau berubah menjadi AIDS. Orang yang mengalami tersebut akan terus memiliki AIDS selama sisa hidup mereka. Meskipun ada banyak perawatan untuk HIV/AIDS, namun sampai saat ini masih belum ditemukan obatnya.

Lanjutan penyakit yang disebabkan oleh virus

  1. Chikungunya
  2. Demam Berdarah (DBD)
  3. Flu Babi
  4. Flu Burung
  5. Flu Singapura
  6. Gondongan
  7. Hepatitis
  8. Herpes Zoster
  9. Malaria
  10. MERS
  11. Polio
  12. Rabies
  13. Roseola
  14. Rubella
  15. Virus Zika
Itulah beberapa penyakit yang disebabkan oleh virus yang berbahaya yang perlu anda ketahui. Ada banyak sebenarnya penyakit-penyakit apa saja yang disebabkan oleh virus. Tapi pada tulisan kali ini cukup 20 saja dan nantikan tulisan selanjutnya. Hanya dengan mengetahui penyakit - penyakit tersebut tentu dapat membuat anda lebih waspada dan menjaga kesehatan diri anda.


Sumber: https://simple.wikipedia.org/wiki/Category:Diseases_caused_by_viruses (06/12/2015)

20 Penyakit Yang Disebabkan Oleh Virus Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown